QOUTE

"GANTUNGKANLAH CITA CITAMU SETINGGI LANGIT, SEANDAINYA TERJATUH MAKA KAU AKAN TERJATUH DIANTARA BINTANG BINTANG"

Kamis, 19 Desember 2013

Menebak Angka Sekaligus Umur

Menebak Angka Sekaligus Umur Effect: Tehnik sulap kali ini sangat menarik sekali, yakni menebak 2 persoalan sekaligus. Wah bagaimana bisa seperti itu bisa dilakukan yah? Anda tidak perlu kawatir dengan hal seperti itu. Saya yakin sekali jika Anda berminat dan dengan konsentrasi Anda dapat memainkannya. Sekarang perhatikanlah sebuah wasiat yang tersurat dalam bacaan di bawah ini. Selamat mencoba kawan - kawan. Alat dan Bahan: Sebuah kalkulator Alat tulis Kertas HVS Tehnik Permaian: Pilih dan pikirkanlah sebuah angka. Kalikan dengan angka 2. Tambahkan dengan angka 5. Kalikan dengan angka 50 Jika atau belum merayakan: - Jika tahun ini sudah merayakan atau telah lewat, maka tambahkan dengan 1759. - Jika tahun ini belum merayakan atau belum lewat, maka tambahkan dengan 1758. Kurangkan dengan tahun saat sukarelawan itu lahir. Dua digit pertama adalah angka yang dipilih, sedangkan dua digit terakhir adalah usianya. Dari contoh di atas dapat kita buat contoh sebagai berikut ini: Misalnya yang dipilih adalah angka 13. Kalikan, menjadi 13 x 2 = 26. Tambahkan, menjadi 26 + 5 = 31. Kalikan, menjadi 31 x 50 = 1550. Tambahkan, menjadi 1550 + 1762 = 3312. Kurangkan, menjadi 3312 - 1990 = 1322 Bacalah petunjuk terakhir. Keterangan: Jika tahun 2010 maka 1760, jika tahun 2011 maka 1761, jika tahun 2012 maka 1762 dan seterusnya. Tips: Sebelum Anda melakukannya, Anda harus banyak berlatih agar tidak merasa tegang dan panik saat di acara Type permainan untuk permainan panggung. source: http://www.sulapdiyan.com/trik-sulap-angka.php

0 komentar:

Posting Komentar

terima kasih

Terima Kasih Telah Berkunjung Ke Blog Saya (Faozani)

Pages

faozani

Diberdayakan oleh Blogger.

Recomended